FITUR ANTI PEGEL !! Cara Pakai Auto Brake Hold dan Electric Parking Brake di Mobil Toyota New Veloz

Anang Nurdiansyah
Anang Nurdiansyah
69.8 هزار بار بازدید - 3 سال پیش - Please watch: "REVIEW TOYOTA INNOVA
Please watch: "REVIEW TOYOTA INNOVA DIESEL TYPE G 2400cc TERBARU 2022 ‼️ INNOVA DIESEL TYPE TERMURAH "
REVIEW TOYOTA INNOVA DIESEL TYPE G 24... -~-
Video ini saya akan menunjukan ke kalian bagaimana cara pakai fitur Auto brake hold dan Electric parking brake di mobil toyota all new veloz
time skip :
00:00 Into
00:55 Cara pakai Electric parking brake
02:25 Cara pakai Auto Brake Hold
05:25 Closing
#toyota #toyotaindonesia #toyotaveloz #fiturtoyota

AUTO BRAKE HOLD adalah salah satu fitur yang berfungsi untuk menahan rem secara otomatis ketika kendaraan dihentikan pada kondisi tanjakan/macet tanpa kaki harus menginjak rem secara terus menerus.
prosedurnya mengfungsikannya adalah:
-safety belt driver harus kondisi terpasang
-tekan tombol brake hold disamping tombol EPB (gambar hold rem dan tulisan hold menyala (warna hijau)
sangat bermanfaat pada saat macet,tanjakan dan saat menunggu lampu lalu lintas.
ELECTRIC PARKING BRAKE adalah salah satu fitur untuk mengaktifkan dan menonaktifkan Rem tangan secara electric , Fitur ini akan sangat membantu pengemudi dalam melakukan parkir karna akan sangat praktis digunakan ketika kita ingin parkir mobil kita cukup tekan satu tombol untuk mengaktifkan rem parkir

Buat Kalian Yang Tidak Ingin Ketinggalan Update Informasi Seputar Dunia Otomotif Follow Terus Akun Social Media Kami :
YouTube   : anangnurdiansyah
Instagram : Instagram: anang_nurdiansyah_
Tiktok        : TikTok: anang_nurdiansyah

Regards,
Anang Nurdiansyah
082110945864
www.toyota-jaksel.com
3 سال پیش در تاریخ 1400/11/17 منتشر شده است.
69,819 بـار بازدید شده
... بیشتر