TERNYATA !!! BEGINI FUNGSI DAN MANFAAT AUX SEBENARNYA || INFOSOUND || #BELAJARAUDIO #094

AJIE PERMANA OFFICIAL
AJIE PERMANA OFFICIAL
10.6 هزار بار بازدید - 10 ماه پیش - AUXILARY Adalah Salah Satu Fitur
AUXILARY Adalah Salah Satu Fitur Yang Sering Kita Temukan Pada Banyak Perangkat Audio. Dari Luar Ia Biasanya Terlihat Sebagai Sebuah Portal Yang Bisa Kita Colkkan Sesuatu. Memang, AUX Merupakan Salah Satu Fasilitas Untuk Koneksi Audio Antar Perangkat, Dan Ia Bisa Berlaku Sebagai Input (AUX RETURN) Maupun Sebagai Output (AUX SEND).
Namun Yang Pasti Ia Merupakan Salah Satu Fitur Tambahan Yang Sangat Membantu Dalam Kita Menata Sebuah Koneksi Audio, Namun Jarang Digunakan Karena Ketidak Tahuan Fungsi Dan Manfaatnya.

Dalam Video Berikut Ini Kami Paparkan Secara Mendalam Tentang AUX. Apa Fungsi Dan Manfaatnya, Bagaimana Cara Penjalurannya, Semua Dapat Anda Simak Dalam Video Ini.

DAFTAR ISI MATERI VIDEO INI :
=========================
00:00 Cuplikan Bumper
01:00 Pengantar Materi Pembahasan
03:17 Pengertian Dan Jenis Aux
05:38 Elemen Pada Aux
08:18 Penjaluran Aux Masuk & Keluar
13:10 Pre Aux & Post Aux
16:17 Contoh Penjaluran Aux
19:57 Kesimpulan Dan Penutup

#belajaraudio
#ajiepermana
#fungsi
#stereo
#mono
#mixer
#audiomixer
#audio
#soundsystem
#sound
#masterout
#aux
#auxsend
#auxreturn
#masterout
10 ماه پیش در تاریخ 1402/07/27 منتشر شده است.
10,654 بـار بازدید شده
... بیشتر