CARA PEMUTAKHIRAN DATA MANDIRI NPWP

Ebin Cdr
Ebin Cdr
11.8 هزار بار بازدید - 2 سال پیش - #NPWP
#NPWP #DitjenPajak #PajakOnline #fypシ

Cara pemutakhiran data secara mandiri ini dapat dilakukan hanya untuk Orang Wajib pajak/ orang yang memiliki NPWP yang sudah daftar akun di Djponline.pajak.go.id, jika belum pernah daftar akun maka kalian harus daftar dulu agar bisa login, sedangkan untuk bisa login kalian harus punya kode EFIN dulu untuk bisa daftar akun. jika belum memiliki efin kalian bisa datang langsung ke kantor KPP terdaftar, atau menghubungi KRING PAJAK 1500200,

jika kalian sebelumnya sudah pernah melakukan pemutakhiran data mandiri, akan tetapi tidak bisa login/lupa password login/belum pernah daftar akun untuk bisa online, maka kalian sudah bisa meminta efin melalui online (pengajuan efin lewat email)

--------------------------
point dalam pemutakhiran data mandiri dengan
menginput data diri sesuai KTP dan KK yang tercatat di Dinas kependudukan pencatatan sipil.
dengan menginput seperti :
nik ktp, no.KK, input anggota keluarga, pekerjaan, alamat,no hp, email, dll. input/validasi di website resmi djponline.pajak.go.id (jika online) dan bisa juga langsung melakukan pemutakhiran data mandiri ke kantor KPP terdaftar.
--------------------------


meskipun kalian sudah lama memiliki NPWP Tetapi belum pernah melakukan Pemutakhitan data mandiri maka untuk aktivitas perpajakan akan dibatasi, hal tersebut telah diberlakukan sejak 14 juli 2022 (Terbitnya Undang-Undang Nomor 7 Tahun 2021 tentang Harmonisasi Peraturan Perpajakan, salah satunya mengatur tentang penggunakan NIK sebagai NPWP sebagaimana diatur pada pasal 2 ayat (1a) )sebelum NIK KTP akan menjadi NPWP yang kemungkinan akan diberlakukan pada 31 desember 2023 yg tlah ditegaskan oleh ditjen pajak, maka hal yang utama kalian harus konfirmasi dan validasi data anda terlebih dahulu sesuai KTP dan KK kalian.

untuk info lengkap mengenai NPWP bisa kalian mengunjungi video saya di "Kategori NPWP" youtube channel "EBIN CDR"
2 سال پیش در تاریخ 1401/05/09 منتشر شده است.
11,890 بـار بازدید شده
... بیشتر